Mengganti warna pada scrollbar dengan Cool Web Scrollbars

No Comment - Post a comment

Anda Jika Anda telah membaca artikel sebelumnya, tentu Anda sudah paham tentang cara mengganti warna scrollbar pada IE. Nah, untuk Anda yang tidak mau repot dengan menuliskan kode-kode tersebut, ada alternatif lain yang lebih mudah, yaitu dengan menggunakan Cool Web Scrollbars.

Dengan software yang dapat di download di http://www.harmonyhollow.net/ ini dijamin Anda tidak akan mengalami kesulitan lagi.

Untuk membuat kode warna scrollbar dengan Cool Web Scrollbars, caranya sebagai berikut:

1.

Setelah program dijalankan maka akan muncul tampilkan seperti pada gambar di bawah ini.

s

2.Ada tujuh "bagian" yang dapat Anda tentukan warnanya, mulai dari Face Color, Arrow Color sampai Track Color. Untuk mengetahui "arti" dari masing-masing bagian tersebut, letakkan cursor mouse pada panel sebelah kiri. Jika Anda meletakkan cursor mouse di atas tanda panah, maka secara otomatis keterangan Arrow Color akan berwarna merah.
3.Untuk mengganti warna, klik pada icon s
4.Jika Anda telah mengganti semua warna sesuai dengan pilihan Anda, Anda dapat melihat tampilan scrollbar tersebut dengan mengklik tombol Actual Size Preview.
5.Tombol Generate Code digunakan untuk membuat kode yang dapat langsung Anda copy dan paste ke halaman html Anda.

 
This Post has No Comment Add your own!

Posting Komentar